INFORMASI :

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Quisque semper tellus id quam sollicitudin, non congue enim bibendum.

PELATIHAN LKD DI SEMARANG

PELATIHAN LKD DI SEMARANG

Pada hari ini, Senin 2 Oktober 2023 bertempat di Hotel Candi Indah Semarang, 4 utusan dari Desa Kebadongan mengikuti Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintah Desa dan Pengurus Kelembagaan Desa. Kegiatan diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Bina Pemerintah Desa Kementrian Dalam Negeri dengan peserta dari Kebumen.

Dari Kecamatan Klirong pada kesempatan ini diikuti oleh 3 Desa yaitu Desa Kebadongan, Desa Dorowati dan Desa Ranterejo. Dari Kebadongan hadir 4 orang utusan dari berbagai unsur yaitu Akhmad Nurkholis dari unsur Sekretaris Desa, Martina Sari Prihastanti dari unsur PKK, Wahyu Tri Widodo dari unsur LKD dan Catur Prianto dari unsur Karangtaruna.

Materi Pertama di isi oleh Narasumber AKP Qurratul Aini selaku Kasat Binmas Polres Pekalongan. Materi berisi tentang Kepemimpinan, yang secara interaktif menjelaskan dengan sangat penuh semangat dan dilanjutkan diskusi yang membuat suasana menjadi lebih hidup dan sangat cair sehingga memudahkan peserta dalam penerimaan materi.  

Bagikan :

Tambahkan Komentar Ke Twitter

Kebumen Terkini

Tim Validasi Beri Masukan Agar Geopark Kebumen Masuk Unesco Global Geopark
Berkunjung ke Kebumen, Jajaran Pemkab Buton Tengah Belajar Shrimp Estate
Pastikan Kesiapan Masuk UGGP, Geopark Kebumen Dapat Validasi Lapangan dari 3 Kementerian
Cegah Stunting, 905 Warga di Kebumen Dapat Bantuan Jamban dan Tangki Septik
Berikut 14 Ruas Jalan yang Tengah Dibangun Pemkab Kebumen

Arsip Berita

Statistik Pengunjung

Polling 1

Polling 2